Selamat Memasuki Masa Retret Agung


RABU ABU
Pantang dan Puasa

Berilah sedekah dengan rela dan murah hati, berdoalah setiap saat mengalami keheningan sebab Tuhan senantiasa hadir, berpuasalah tanpa menjadi lesu maka Dia akan memberikan damai dan sukacita (Mat. 6:1-6,16-18).

Berikan diri untuk berdamai dengan Allah, agar kasih karunia-Nya tidak sia-sia pada saat hari penyelamatan-Nya tiba (2Kor. 5:20-6:2).

Pertobatan merupakan jalan menuju kerahiman Allah, dengan semangat baru menciptakan hati yang murni (Mzm. 51:3-4,5-6a,12-13,14,17).

Tuhan menyayangi umat-Nya dan menghendakinya hidup kudus dengan berpuasa, mengoyakkan hati dan berbalik kepada-Nya (Yl. 2:12- 18)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Novena Santo Rafael Untuk Pasangan Hidup

PESAN ROMO FRANCESSO DUSKA

APA ITU MANTILLA?